Rabu, 19 Maret 2014

Mengenal Piranha

Piranha atau piraña (pengucapan: /pɨˈrɑːnjə/, /pɨˈrænjə/, /pɨˈrɑːnə/, atau /pɨˈrænə/) adalah ikan air tawar omnivora yang hidup di sungai-sungai di Amerika Selatan. Di sungai-sungai Venezuela, mereka disebut caribes. Mereka terkenal dengan gigi tajam dan pemakan daging. Meskipun Hollywood sering memberikan citra negatif pada piranha, mereka sebenarnya tidak seberbahaya itu, dan sering dibudidayakan di rumah dan kantor.
Piranha
Piranha1.jpg
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:Animalia
Filum:Chordata
Kelas:Actinopterygii
Ordo:Characiformes
Famili:Serrasalmidae
Géry, 1972
Genera
Catoprion
Pristobrycon
Pygocentrus
Pygopristis
Serrasalmus

0 komentar:

Posting Komentar

SUBSCRIBE





"popupwindow">

"loc" type="hidden" value="en_US" />





Like us on Facebook